Inilah sosok Jendral TNI yang pro terhadap Islam. Beragam kesempatan dihadapan publik Nurmantyo ungkapkan kebaikan islam. Antara lain "Umat Islam adalah benteng terakhir pertahanan Indonesia" Kata Gatot Nurmantyo, sebagaimana dilansir saat acara ILC 8 November 2016 di TVone membahas kasus yang menimpa Ahok atas dugaan penistaan agama Islam.
Jendral TNI Gatot Nurmantyo lahir di Tegal Jawa Tengah tahun 1960 silam. Gatot Nurmantyo diajukan Presiden Jokowi sebagai Panglima Tentara Nasional Indonesia (TNI) menggantikan Jendral TNI Moeldoko yang masa jabatannya sebagai panglima TNI usai, Gatot Nurmantyo sebelumnya menjabat sebagai Kepala Staff Angkatan Darat (KSAD) sejak masa pemerintahan SBY, ia juga menjabat sebagai ketua umum PB FORKI periode 2014-2018.
Berikut Profil Jenderal TNI Gatot Nurmantyo :
- Nama Lengkap : Gatot Nurmantyo
- Tempat Lahir : Tegal, Jawa Tengah
- Tanggal Lahir : 13 Maret 1960
- Almamater : Akademi Militer (1982)
- Pangkat : Jenderal TNI
- Dinas : TNI Angkatan Darat
- Unit : Infanteri
- Agama : Islam
- Istri : Enny Trimurti
- Danton MO. 81 Kiban Yonif 315/Garuda
- Dankipan B Yonif 320/Badak Putih
- Dankipan C Yonif 310/Kidang Kancana
- Kaurdal Denlatpur
- ADC Pangdam III/Siliwangi
- PS Kasi-2/Ops Korem 174/Anim Ti Waninggap
- Danyonif 731/Kabaresi
- Dandim 1707/Merauke
- Dandim 1701/Jayapura
- Sespri Wakasad
- Danbrigif 1/PIK Jaya Sakti
- Asops Kasdam Jaya
- Danrindam Jaya
- Danrem 061/Suryakencana (2006-2007)
- Kasdivif 2/Kostrad (2007-2008)
- Dirlat Kodiklatad (2008-2009)
- Gubernur Akmil (2009-2010)
- Pangdam V/Brawijaya (2010-2011)
- Dankodiklat TNI AD (2011-2013)
- Pangkostrad (2013-2014)
- KSAD (2014-2015)
- Panglima TNI (2015-sekarang )
Demikian Profil Lengkap Jenderal TNI Gatot Nurmantyo, Panglima TNI.
0 Response to "Profil Sosok Jendral TNI Gatot Nurmantyo, Yang Pro Terhadap Islam"
Post a Comment